Jurnal Ilmiah Teknologi dan Komputer (JITTER)
Vol 3 No 1 (2022): JITTER, Vol.3, No.1, April 2022

Rancang Bangun Supply Chain Management Pada Toko Pia Cemerlang Berbasis Website

Somadanayasa, I Putu (Unknown)
Githa, Dwi Putra (Unknown)
Hary Susila, Anak Agung Ngurah (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2021

Abstract

Manufaktur adalah kegiatan yang bertujuan untuk menambah nilai suatu benda atau membuat benda baru untuk memenuhi kebutuhan. Produksi melibatkan setiap bisnis insan untuk membuat barang atau jasa yang membantu secara eksklusif atau nir eksklusif untuk memenuhi kebutuhan. Pada permasalahan ini, masih menggunakan cara konvensional yang dapat memakan waktu yang cukup lama. Dengan proses terotomatisasi, akan memudahkan bidang produksi dalam pembuatan pia. Perusahaan melaksanakan serangkaian produksi, salah satunya diperlukan adanya suatu pengendalian atau perencanaan kegiatan melalui Supply Chain Management ini mencakup semua kegiatan mulai dari menerima bahan hingga memprosesnya menjadi produk akhir hingga ke konsumen. Pengujian kuesioner menggunakan metode UAT, dapat disimpulkan bahwa sistem supply chain management pada toko pia cemerlang berbasis website yang dibangun telah sesuai. Sistem ini memiliki beberapa fitur yaitu purchase, production, stock and distribution dan sales dengan tahapan perancangan dan berfungsi seperti yang diharapkan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jitter

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

The journal publishes work from all disciplinary, theoretical and methodological perspectives. It is designed to be read by researchers, scholars, teachers and advanced students in the fields of Information Systems and Information Science, as well as IT developers, consultants, software vendors, and ...