Cipta Kreasi Berjaya merupakan salah satu perusahaan yang berlokasi di kota Jambi yang bergerak dalam bidang menjual alat - alat bangunan dimana pengolahan data pembelian dan penjualan belum dapat dilakukan dengan cepat dikarenakan oleh proses penjualan dan pembelian yang dilakukan masih dilakukan secara konfensional , dimana pencatatan masih menggunakan buku besar dan nota sehingga ditemukan beberapa kendala , yaitu mencatat nota secara manual memerlukan waktu yang lama , seringnya terjadi kesalahan dalam menulis perekapan penjualan ke dalam buku besar . Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk merancang system informasi pembelian dan penjulan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySql dimana penulis melakukan pengembangan sistem dengan metode waterfall dan pemodelan system use case diagram , activity diagram , dan class diagram. Sehingga menghasilkan system yang dapat mengelola data pembelian dan penjualan untuk mempermudah CV.Cipta Kreasi Berjaya dalam pengolahan data menjadi lebih baik.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2022