EQUILIBIRIA
Vol 9, No 2 (2022): Desember 2022

ANALISIS AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI ALOKASI DANA DESA (STUDI KASUS DESA SEPEMPANG KECAMATAN BUNGURAN TIMUR KABUPATEN NATUNA)

Ari Wiradinata (Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Riau Kepulauan)
Hamidi Hamidi (Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Riau Kepulauan)
Sri Mulyati (Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Riau Kepulauan)
Bosar Hasibuan (Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Riau Kepulauan)



Article Info

Publish Date
27 Jan 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis akuntabilitas dan transparansi desa yang mendapatkan jumlah ADD. Hasil deskripsi didapat melalui pengukuran dengan membandingkan undang-undang Pemendagri 20 tahun 2018 dengan kegiatan lapangan yang sesungguhnya. Hasil penelitian berdasarkan Pemendagri 20 Tahun 2018 menunjukan bahwa secara garis besar pengelolaan Alokasi Dana Desa di Desa Sepempang sudah akuntabel dan transparan pada tahap penatausahaan, pelaporan, dan pertanggungjawaban. Didukung denga masyarakat yang turut aktif dalam melakukan pembangunan desa.Kata Kunci: Akuntabilitas, Transparansi, Alokasi Dana Desa.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

equi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Other

Description

Jurnal EQUILIBIRIA Fakultas Ekonomi merupakan media publikasi ilmiah internal fakultas Ekonomi, Universitas Riau Kepulauan focus pada karya ilmiah berupa tulisan dari hasil penelitian yang dilakukan dosen yang meliputi disiplin ilmu Manajemen dan Akuntansi dan ilmu-ilmu lainnya yang ...