Perkembangan menuju media sosial yang canggih tidak terhindarkan.Algoritma untuk mengurasi konten adalah fitur umum sebagian besarmedia sosial. Namun, algoritma tersebut menimbulkan problematikabaru seperti situasi filter bubble dan efek ruang gema (echo chamber).Dampaknya adalah amplifikasi dosa atau sisi kedagingan manusiadalam ranah dunia maya yang disebut dosa digital. Maka perlu ditinjautujuan Pendidikan Agama Kristen (PAK) yang digunakan sebagai kontraterhadap permasalahan. Hasil penelitian yang menggunakan metodeanalisis deskriptif menunjukkan PAK yang dilaksanakan sesuai tujuansesungguhnya adalah solusi dari permasalahan sebab 1) PAK bersifatkontekstual dan akan terus relevan dengan pergumulan manusia segalamasa, 2) target PAK juga menggunakan media sosial, 3) Firman Tuhanadalah sumber belajar utama dalam PAK yang tidak lekang oleh waktu,dan 4) keluaran PAK ialah pengikut Kristus yang dewasa secarakeseluruhan.
Copyrights © 2023