Tulisan ini bertujuan untuk mengeksplorasi konsep dan beberapa perspektif budaya organisasi relijus. Pembahasan tema yang berkaitan dengan budaya organisasi termasuk telah lama dibahas, namun untuk budaya organisasi relijius, baru dibahas pada beberapa dekade terakhir. Sehingga tema ini menjadi sangat terbuka peluang untuk menjadi topik penelitian dibidang manajemen dan sosial, yang implikasinya sangat berguna bagi lembaga atau organisasi dibidang tersebut.
Copyrights © 2023