SEIKO : Journal of Management & Business
Vol 6, No 1 (2023): January - Juny

Analisis Kinerja Keuangan Pt Pt. Bank Mandiri (Persero) Tbk (Persero)Tbk Sebelum Dan Setelah Pandemi Covid-19

Nurman, Nurman (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 May 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan PT. PT. Bank Mandiri (Persero) TBk (Persero) Tbk sebelum dan setelah Covid-19 dengan melihat tingkat likuditas yang diukur dari presentase LDR (Loan to Deposit Ratio), tingkat solvabilitas yang diukur dari presentase CAR (Capital Adequacy Ratio), tingkat profitabilitas yang diukur dari dengan BOPO (Rasio Biaya Operasional), ROA (Return On Asset), dan ROE (Return On Equity) serta kualitas kredit yang dukur dari NPL (Non Performing Loan). Ini ditujukan untuk melihat dampak yang ditimbulkan oleh pandemi covid-19 terhadap kinerja keuangan pada PT. PT. Bank Mandiri (Persero) TBk (Persero) TBk. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diambil dari laporan profil industri perbankan yang telah dipublikasi di situs Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dari triwulan 1 tahun 2019 sampai triwulan 4 tahun 2020. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa kinerja keuangan PT. PT. Bank Mandiri (Persero) TBk (Persero) TBk sebelum dan setelah Covid-19 dilihat dari LDR yang meningkat sedangkan CAR, ROA,ROE, BOPO, dan NPL menurun secara tidak signifiakan dan masih dalam kondisi yang cukup baik. Kata Kunci: Kinerja Keuangan, PT. Bank Mandiri (Persero) TBk, Covid-19

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

seiko

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

The Journal Management & Business (SEJaman) provides a forum for academics and professionals to share the latest developments and advances in knowledge and practice of management business both theory and practices. It aims to foster the exchange of ideas on a range of important management subjects ...