Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas
Vol. 5 No. 2 (2022): November 2022

PENGARUH RENDAM KAKI AIR HANGAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PREEKLAMPSIA BERAT

Yosefhine Natalina (STIKes Mitra Keluarga)
Delima Delima (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)
Ima Sugiarti (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)
Tuti Murniatun (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)
Mimik Rahayu (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)
Fauzia Namira (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)
Nur Widati (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)
Santi Rumondang (Unknown)
Yeni Aslimawati (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)
Edita Astuti Panjaitan (STIKes Mitra Keluarga Bekasi)



Article Info

Publish Date
31 May 2023

Abstract

Preeklampsia adalah sekumpulan gejala yang timbul pada wanita hamil, bersalin dan nifas yang terdiri dari hipertensi, edema dan proteinuria yang muncul pada kehamilan 20 minggu sampai akhir minggu pertama setelah persalinan. Salah satu tindakan non farmakologis yang dapat di lakukan untuk menurunkan tekanan darah tinggi pada penderita preeklampsia dengan memberikan teknik hidroterapi rendam kaki menggunakan air hangat. Tujuan penulisan artikel ini adalah melakukan analisis literature review terhadap pengaruh rendam kaki air hangat terhadap penurunan tekanan darah pada preeklampsia berat. Dalam proses penulisan menggunakan metode Literature Review, yaitu sebuah pencarian litherature baik nasional maupun internasional yang diperoleh dari google schoolar. Yang dibatasi 5 tahun terakhir, dari tahun 2018 hingga 2022. Selanjutnya sumber literature yang dipakai diindentifikasi dalam bentuk tabel serta dibahas secara deskriptif untuk menjelaskan metode yang ada. Rendam kaki air hangat dapat membantu menurunkan tekanan darah pada preeklampsia berat

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jikm

Publisher

Subject

Health Professions Nursing

Description

Journal of Nursing Maternity is published by the Indonesian National Nurses Association (PPNI) of Central Java. Nursing Journal Maternity or abbreviated JKM is published twice a year. This journal publishes articles in the field of maternity ...