Penelitian yang berjudul “Pengaruh Manajemen Perubahan Terhadap Kedisiplinan Waktu Serta Dampaknya Pada Motivasi Kerja Di Alfamart Letda Sujono Medan Sumatera Utara”, bertujuan untuk memahami pengaruh manajemen perubahan terhadap kedisiplinan waktu, mengetahui pengaruh manajemen perubahan terhadap motivasi kerja dan pengaruh manajemen perubahan terhadap kinerja karyawan, serta memberikan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh Karyawan tetap Alfamart yang berjumlah 5 orang (Laporan Tahun 2023 Alfamart). dengan menggunakan metode Wawancara dan pendekatan kualitatif.
Copyrights © 2023