Journal of Comprehensive Science
Vol. 2 No. 7 (2023): Journal of Comprehensive Science (JCS)

Analisis Percepatan Waktu Dan Biaya Proyek Konstruksi Dengan Penambahan Jam Kerja (Lembur) Menggunakan Metode Time Cost Trade Off

Dava Werdana, Shandy (Unknown)
Priyanto, Budi (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2023

Abstract

Proyek konstruksi seringkali dihadapkan pada berbagai kendala dalam proses pelaksanaannya. Masalah-masalah tersebut dapat menyebabkan gangguan atau keterlambatan penyelesaian proyek. Analisis ini bertujuan untuk meminimalisir keterlambatan penyelesaian proyek sehingga dapat diselesaikan tepat waktu. Analisis ini menggunakan metode team cost trade dengan penambahan jam kerja (lembur). Hasil analisis ini menunjukkan bahwa lembur 1 jam efektif karena memiliki durasi 145 hari dan total biaya yang cukup murah. Sehingga penambahan jam kerja dapat diterapkan pada proyek untuk meningkatkan percepatan pengerjaan proyek.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jcs

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

This journal publishes research articles covering multidisciplinary sciences, which includes: Humanities and social sciences, contemporary political science, Educational sciences, religious sciences and philosophy, economics, Engineering sciences, Health sciences, medical sciences, design arts ...