Journal of Comprehensive Science
Vol. 2 No. 7 (2023): Journal of Comprehensive Science (JCS)

Analisis Strategi Pengembangan Bisnis Menggunakan Teknologi Artificial Intelegence

Fidiyanti, Febby (Unknown)
Rifky Subagja, Asep (Unknown)
Pridharma Wachyu, Rakean (Unknown)
Madiistriyatno , Harries (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2023

Abstract

Pesatnya perkembangan Artificial Intelegence saat ini mulai diimplementasikan pada berbagai sektor bisnis, hal ini karena dapat mengubah cara organisasi mengelola bisnis, meningkatkan efisiensi, dan memberikan keunggulan kompetitif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pengembagann bisnis menggunakan bantuan teknologi Artificial Intelegence. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, sedangkan teknik pengumpulan data dilakukan dengan studi kepustakaan yang diperoleh melalui Google Schoolar. Data yang telah terkumpul kemudian dianalisis menggunakan tiga tahapan yakni reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa strategi penggunaan bisnis menggunakan Artificial Intelegence memberikan beragam manfaat, beberapa strategi yang telah diidentifikasi meliputi analisis data yang canggih, personalisasi pengalaman pelanggan, peningkatan efisiensi operasional, pengembangan produk atau layanan inovatif, dan peningkatan keputusan bisnis berdasarkan prediksi dan analisis yang lebih baik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jcs

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

This journal publishes research articles covering multidisciplinary sciences, which includes: Humanities and social sciences, contemporary political science, Educational sciences, religious sciences and philosophy, economics, Engineering sciences, Health sciences, medical sciences, design arts ...