Tax & Accounting Review
Vol 1, No 1 (2013): Tax & Accounting Review

PENGARUH PENGALAMAN KERJA KONSULTAN PAJAK DAN RESIKO KLIEN TERHADAP KEPUTUSAN KONSULTAN PAJAK DI SURABAYA MENERIMA PEKERJAAN PAJAK

Gosal, Olivia Augustine (Unknown)
Budiono, Doni (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Nov 2015

Abstract

Penelitian inibertujuan untuk mengetahuibagaimanapengaruh pengalamankerja konsultanpajakdanresikoklienterhadapkeputusan konsultanpajak di Surabayamenerimapekerjaan pajak. Sampel Penelitian ini adalah30orangkonsultanpajakyangterdaftar sebagaianggotaIkatan KonsultanPajakIndonesia(IKPI)cabang Surabaya.Penelitianini menggunakananalisisregresilinierbergandadenganSPSS20untukmengolah data.Hasilpenelitian inimenunjukkanadanyapengaruhpengalamankerja konsultanpajakdanresikoklienterhadapkeputusanpenerimaanpekerjaan,baik secarabersamamaupunsecaraparsial.

Copyrights © 2013