Technologia: Jurnal Ilmiah
Vol 14, No 3 (2023): Technologia (Juli)

APLIKASI PEMBELAJARAN GAME EDUKASI BERBASIS GRAFIS PADA SISWA SISWI BERKEBUTUHAN KHUSUS SMK KOTA BANJARMASIN

HERRY ADI CHANDRA (FTI UNISKA MAB)
Hoiriyah . (FTI UNISKA MAB)
Fakhriani Ekawati (FTI UNISKA MAB)



Article Info

Publish Date
04 Jul 2023

Abstract

Aplikasi pembelajaran Game edukasi berbasis grafis tujuannya untuk memberikan pemahaman yang lebih . game edukasi siswa siswi SMK khususnya jurusan Teknisi Komputer Jaringan Smk Kota Banjarmasin dengan menggunakanĀ  game edukasi scratch. gagasan tersebut akan membantu guru dan tenaga pengajar untuk memberikan pembelajaran di kelas khususnya untuk siswa siswi berkebutuhan khusus dapat bermain sambil belajar. siswa siswi berkebutuhan khusus Siswa-siswi berkebutuhan khusus membutuhkan pendekatan pembelajaran yang berbeda untuk memfasilitasi perkembangan dan pembelajaran mereka. Salah satu pendekatan yang inovatif dan efektif adalah menggunakan game edukasi yang disesuaikan dengan kebutuhan mereka. penelitian iniĀ  untuk perkembangkan game edukasi berbasis grafis yang dapat membantu siswa-siswi berkebutuhan khusus dalam belajar dengan cara yang menyenangkan dan menarik. hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi positif terhadap pendidikan inklusif dan pengembangan siswa-siswi berkebutuhan khusus. Game edukasi yang dikembangkan akan menjadi sumber daya yang berharga bagi guru dan pendidik untuk membantu siswa-siswi tersebut dalam belajar secara mandiri, meningkatkan keterampilan akademik dan sosial mereka, serta meningkatkan motivasi dan kepercayaan diri. agar nantinya dapat memicu minat belajar siswa siswi SMK jurusan Teknisi Komputer Dan Jaringan berkebutuhan khusus kota Banjarmasin.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIT

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Technologia: Jurnal Ilmiah adalah wadah informasi, hasil penelitian, dan tulisan terkait bidang Teknik Informatika dan Sistem Informasi yang dikelola oleh Fakultas Teknologi Informasi Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari. Frekuensi terbitan pada jurnal ini 4 kali dalam setahun ...