Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes
2023

Finger Exercise Terhadap Peningkatan Kognitif dan Status Fungsional Pada Pasien Geriatri Dengan Immobilisasi di Rumah Sakit: Telaah Jurnal

Eva Rista Machdalena (Universitas Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Penurunan kognitif terjadi peningkatan pada lansia, hal ini disebabkan lansia karena kurangnya melakukan aktivitas pada saat dirawat di rumah sakit. Oleh sebab itu peneliti melakukan systematic review untuk mensintesa apakah finger exercise memberikan pengaruh terhadap peningkatan kognitif pada lansia yang dirawat di rumah sakit. Adapun metode yang digunakan adalah melakukan telusur jurnal dari berbagai literature didapatkan dari 5 tahun terakhir berasal dari 3 data base yaitu Pubmed, ProQuest, dan Esco. Dari hasil telusur jurnal didapatkan 4 RCT, 1 systematic review dan 1 cross sectional, dimana terdapat 2 jurnal yang menunjukkan pengaruh bahwa finger exercise dapat meningkatkan kognitif dilihat dari hasil skoring MMSE dan skoring ADL. Jadi kesimpulannya finger exercise merupakan latihan yang aman dan dapat dilakukan baik secara aktif dan pasif dan secara ekonomis tidak memerlukan biaya yang besar dalam pelaksanannyaKey note : cognitive, finger exercise,hand exercise elderly, geriatric

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sf

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Journal of Health Research "Forikes Voice" is a medium for the publication of articles on research and review of the literature. We accept articles in the areas of health such as public health, medicine, nursing, midwifery, nutrition, pharmaceutical, environmental health, health technology, clinical ...