Fisioterapi: Jurnal Ilmiah Fisioterapi
Vol 15, No 1 (2015): Fisioterapi : Jurnal Ilmiah Fisioterapi

Hubungan Antara Karakteristik Atlet Dengan Masa Pemulihan Setelah Cidera Olahraga




Article Info

Publish Date
04 Jul 2015

Abstract

Tujuan: Penelitian ini Untuk untuk mengetahui karateristik atlet dan lamanya masa pemulihan pasca cidera. Metode: Penelitian ini bersifat crossectional pada rancangan studi epidemiologi yang mempelajari hubungan antara karaterisktik atlet dengan waktu pemulihan cidera olahraga. Berdasarkan uji statistik yang dipilih dengan menggunakan chi square dengan α = 0,05. Jenis cidera dengan Waktu pemuliahan 0,148 Tidak ada hubungan, Usia atlet dengan Waktu pemuliahan 0,013 Ada hubungan, Jenis kelamin dengan Waktu pemuliahan 0,254 Tidak ada hubungan, Sifat atlet dengan Waktu pemuliahan 0,000 Ada hubungan, Frekwensi latihan dengan Waktu Pemuliahan 0,348 Tidak ada hubungan, Lama berkompetisi dengan Waktu Pemuliahan 0,077 Tidak ada hubungan , Tingkat pendidikan dengan Waktu pemuliahan0,218 Tidak ada hubungan, Posisi pemain dengan Waktu pemuliahan 0,297 Tidak ada hubungan, Tehnik bermain dengan Waktu pemuliahan 0,290 Tidak ada hubungan, Tingkat cidera dengan Waktu pemuliahan0,002 Ada hubungan, Kesimpulan: Adanya hubungan adalah antara waktu pemulihan dengan usia, sifat atlet dan tingkat cidera.Tidak adanya hubungan adalah antara waktu pemulihan dengan jenis cidera, jenis kelamin, lamanya kompetisi, frekwensi latihan, posisi pemain, tingkat pendidikan dan tehnik bermainKata kunci: usia atlet, tingkat cidera, masa pemulihan

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

Fisio

Publisher

Subject

Health Professions Physics

Description

Fisioterapi : Jurnal Ilmiah Fisioterapi aims to spread conceptual thinking or ideas, review and the research findings obtained in the field of Physioterapy Science. This journal focuses on the issues of Physioterapy Science involving : Pediatric Neurology Musculoskeletal Cardio pulmonal Sport ...