Misalkan didefinisikan sebagai graf tidak berarah, terhubung, dan sederhana dengan himpunan titik dan himpunan sisi . Suatu pemetaan dari elemen graf ke bilangan bulat disebut dengan pelabelan graf. Pelabelan-k tak teratur sisi refleksifpada graf adalah pelabelan yang mengambil bilangan bulat positif { } sebagai label sisi dan mengambil bilangan genap { sebagai label titik dengan sehingga semua bobot sisi pada graf berbeda. Didefinisikan bahwa bobot sisi dalam pelabelan pada graf dinotasikan dengan Nilai minimum dari label paling besar pada graf yang bisa dilabeli dengan pelabelan-k tak teratur sisi refleksif disebut kekuatan tak teratur sisi refleksif dari graf dan dinotasikan dengan r . Artikel ini akan mengulas tentang pelabelan-k tak teratur sisi refleksif pada graf dragon pendant dengan dan serta menentukan kekuatan sisi refleksif pada graf-graf tersebut.
Copyrights © 2022