Jurnal Manajemen Pariwisata dan Perhotelan
Vol. 1 No. 1 (2023): Februari : Jurnal Manajemen Pariwisata dan Perhotelan

MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Farania Sachi (Unknown)
Haidar Ervin (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Feb 2023

Abstract

Keberhasilan suatu perusahaan dalam menerapkan budaya perusahaan dan motivasi kepada karyawan tergantung bagaimana perusahaan memahami kebutuhan karyawan dan dalam membangun budaya perusahaan tidak semudah yang dibayangkan, keragaman latar belakang budaya yang dibawa oleh karyawan menjadi halangan bagi perusahaan dalam menerapkan budaya perusahaannya. Ketidakselarasan antara perusahaan dan karyawan dalam membangun budaya perusahaan, akan dapat mengganggu stabilitas perusahaan dan jika setiap karyawan menerapkan budaya perusahaan dengan baik, maka akan tercapai kinerja karyawan yang terbaik. Berdasarkan fenomena di atas, serta mengingat pentingnya membangun budaya perusahaan yang merupakan salah satu komponen penting dalam pencapaian kinerja karyawan maka diperlukan penelitian lebih jauh mengenai “Pengaruh Budaya Perusahaan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Pilar Langgeng Sejahtera - Malang''

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jmpp-widyakarya

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal ini menyediakan tempat bagi para peneliti dan praktisi Ekonomi Manajemen termasuk bidang kepariwisataan dan perhotelan untuk mengembangkan, mengembangkan dan meningkatkan pengetahuan di bidang-bidang yang muncul dan berkembang dalam studi Ilmu Ekonomi Manajemen termasuk Manajemen Pariwisata ...