Jurnal Infokes (Informasi Kesehatan)
Vol 1 No 1 (2017)

PENGARUH PERSEPSI PASIEN RAWAT INAP TERHADAP KEPUASAN PENAMPILAN DAN RASA MAKANAN DI RUMAH SAKIT TK.II 03.05.01 DUSTIRA CIMAHI

Anita Putri Wijayanti (POLITEKNIK PIKSI GANESHA)
Siti Aisyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Nov 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi pasien rawat inap terhadap kepuasanpenampilan dan rasa makanan di Rumah Sakit Tingkat II 03.05.01 Dustira Cimahi. Metode penelitianyang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan metode kuantitatif.Teknik Pengumpulan data yang dipakai yaitu dengan wawancara dan pengumpulan angket.Berdasarkan Hasil penelitian, dengan menggunakan perhitungan Rank spearman sebesar 0,81% yangmenunjukan bahwa persepsi pasien dan kepuasan penampilandan rasa makanan sangat kuathubungannya. Jika dinyatakan dalam presentasi, maka pengaruh persepsi pasien terhadap kepuasanpenampilan dan rasa makanan adalah sebesar 65,61%, dengan demikian masih ada variabel lain yangmempengaruhi penampilan dan rasa makanan yaitu 34,39%. Dari penelitian terdapat beberapapermasalahan yaitu : (1). Kurangnya variasi warna pada makanan; (2). Kurangnya bumbu padamasakan; (3).Bentuk makanan yang dipotong kurang menarik; (4). Kurang adanya wadah untuk pasienuntuk memberikan saran dan kritikan terhadap hidangan. Saran yang diberikan untuk masalah iniadalah : (1). Menyajikan menu makanan yang lebih bervariasi agar pasien tertarik untukmengkonsumsinya; (2) menambahkan bumbu pada masakan agar lebih berwarna ; (3). Selalumelakukan evaluasi kepada pasien terkait kepuasan makanan yang disajikan; (4). Menambahkanvariasi sayuran agar lebih menarik untuk disajikan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

INFOKES

Publisher

Subject

Dentistry Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Veterinary

Description

Journal Infokes is an abbreviation of Health Information. The Journal of Health Information focuses on the study of hospital service management, pharmacy, health analyst, physiotherapy, midwifery, nursing, medicine, public health, medical records. Type of writing in the form of scientific articles, ...