Jurnal Ilmu Hubungan Internasional LINO: Asia Tenggara Dan Dinamika Hubungan Internasional Multidimensional
Vol 2 No 1 (2022): Internasionalisme Global: Perspektif Multidimensi

Kemajuan Nuklir Iran Semakin Pesat di Tengah Konflik Iran dan Israel, Siapakah yang Terkuat?

El Shidiq, Riska Alifia (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 May 2022

Abstract

Peningkatan pengayaan nuklir di Iran menciptakan kekhawatiran tersendiri bagi Israel. Israel menganggap bahwa Iran terus melakukan peningkatan nuklir yang di tunjukan untuk menopang kekuatan militernya, sedangkan menurut Iran mereka terus melakukan peningkatan pengayaan nuklir hanya untuk tujuan damai. Kedua negara tersebut saling memberikan ejekan untuk menjatuhkan satu sama lain. Tulisan ini bertujuan untuk membahas bagaimana komponen militer dari masing-masing negara serta siapa yang terkuat diantara dua negara yang sedang berkonflik ini.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

lino

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Focus and Scope: Jurnal Ilmu Hubungan Internasional LINO publishes research papers in the field of Diplomacy and Foreign Policy, Conflict Resolution, Global and Transnational Issues, Gender and International Relations, New Thinking of International Relations Theory, Globalization, and Global Civil ...