Media Bina Ilmiah
Vol. 18 No. 1: Agustus 2023

MANAJEMEN PENGELOLAAN DESTINASI PARIWISATA BUKIT LEDDU LOMBOK BARAT

Lalu Mohamad Iswadi Athar (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2023

Abstract

Bukit Leddu merupakan salah satu Destinasi Pariwisata berupa taman wisata bukit di Desa Giri Sasak Lombok Barat yang memiliki potensi luar biasa kaya dengan panorama alam di Lombok Barat. Lombok Barat memiliki banyak sekali daya tarik wisatayang tertuang dalam RIPPARDA Kabupaten Lombok Barat tentang pembangunan Daya tark pariwisata salah satunya daya tarik wisata alam,wisata budaya, wisata hasil buatan manusia dan daya tarik kegiatan masyarakat. (Perda Bupati Lombok Barat no 6, 2016) maka ini penting menjadi rujukan karena sudah ada dalam RIPPARDA 2016-2025 Tujuan yang ingin dicapai dalam panelitian ini yaitu mendiskripsikan sistem pengelolaan Bukit Leddu Lombok Barat dengan POACH. Berikutnya, Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian Deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dengan cara pengamatan langsung terhadap obyek yang diteliti, wawancara, studi pustaka dan dokumentasi. Melalui dibentuknya sistem pengelolaan Manajemen Bukit Leddu Lombok Barat dengan POACH di harapkan memberikan maanfaat langsung ke pengelola, masyarakat dan pemerintah daerah dalam peningkatan pendapatan daerah untuk kesejahteraan masyarakat di Lombok Barat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

MBI

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences Other

Description

Media Bina Ilmiah, ISSN 1978-3787 (print) | 2615-3505 (online), diterbitkan 12 (Dua Belas) nomor dalam setahun (Januari-Desember) oleh BINA PATRIA. Jurnal ini merupakan sarana komunikasi dan penyebarluasan informasi hasil-hasil penelitian dan pengembangan, kajian serta pemikiran dalam bidang ...