IMANENSI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Islam
Vol 8 No 2 (2023): Imanensi: Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi Islam

APAKAH FAKTOR INTERNAL MEMILIKI PERAN DALAM MENENTUKAN NON PERFORMING FINANCING BANK UMUM SYARIAH?

Jurana (Unknown)
Lasodi, Nurfadila Ramdani (Unknown)
Muh Darma Halwi (Unknown)
Muliati (Unknown)
Masruddin (Unknown)
Andi Chairil Furqan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2023

Abstract

This study aims to empirically prove the determinants of Non-Performing Financing (NPF) using the Capital Adequacy Ratio (CAR), Return On Assets (ROA), and Financing-To-Deposit Ratio (FDR). Multiple linear regression is used as the method. The sample criteria are thefinancial statements of 10 Islamic banks in 2016–2020. The research findings show that CAR and ROA are not internal factors that determine the occurrence of NPF. Banks can use their capital for operations regardless of the rise and fall of non-performing loans, and ahigher NPF can reduce the value of ROA. The determinant of NPF in Islamic banks is FDR. The higher the amount of financing provided, the greater the impact on increasing profit and increasing financing risk. Abstrak Penelitian ini bertujuan membuktikan secara empiris determinan Non Performing Financing (NPF) dengan menggunakan Capital Adequacy Ratio (CAR), Return On Assets(ROA) dan Financing to Deposit Ratio (FDR). Regresi linier berganda digunakan sebagai metode. Kriteria sampel adalah laporan keuangan 10 Bank Umum Syariah tahun 2016 – 2020. Temuan penelitian menunjukkan CAR dan ROA bukan faktor internal penentu terjadinya NPF. Bank dapat menggunakan modalnya untuk operasional tanpa melihat naik turunnya kredit bermasalah dan NPF yang lebih tinggi dapat mengurangi nilai ROA. Penentu terjadinya pembiayaan bermasalah (NPF) di Bank Umum Syariah adalah FDR. Semakin tinggi jumlah pembiayaan yang diberikan akan berdampak pada peningkatan laba dan meningkatkan risiko pembiayaan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

home

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal IMANENSI sangat menghargai pikiran-pikiran baru, inovatif, kritis dan menantang utuk memicu lahirnya konsep dan praktik ekonomi yang Islami sesuai maqashid syariah (tujuan syariah) untuk kemaslahatan/kesejahteraan umat serta kemajuan peradaban yang lebih baik. Tujuan dari jurnal IMANENSI ini ...