Jurnal Cakrawala Ilmiah
Vol. 1 No. 9: Mei 2022

EFEKTIVITAS PENYEDIAAN INTERNET DESA UNTUK PENINGKATAN PROMOSI UMKM DI TEMENGGUNGAN UDANAWU BLITAR

Muhammad Fahrijal Anshori (Universitas Islam Negri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung)
Dede Nurohman (Universitas Islam Negri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung)



Article Info

Publish Date
26 May 2022

Abstract

Internet sudah menjadi kebutuhan penting bagi semua lapisan masyarakat, terlebih lagi untuk kebutuhan bisnis baik itu sebagai promosi atau sebagai penunjang hal-hal lainnya yang tentunya lebih memudahkan sejak masuknya era internet. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sample. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi seberapa efektif dan efisien pemanfaatan teknologi internet desa berkembang menjadi media komunikasi promosi pemasaran oleh para pelaku UMKM yang ada di desa Temenggungan Udanawu Blitar. Dari hasil penelitian menunjukan penyediaan internet desa untuk peningkatan promosi UMKM masih belum sepenuhnya efektif. Hal tersebut disebabkan masih kurangnya kesadaran dan pemahaman tentang akan pentingnya teknologi informasi sebagai pendukung bisnis, sehingga jika mereka memanfaatkan internet sebagai media promosi masih kesulitan. Tentunya hal tersebut menjadi tugas para pemerintah desa selaku pengelola internet desa untuk melakukan tindakan atau sosialisasi kepada masyarakat khususnya para UMKM agar melek teknologi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JCI

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Other

Description

Digitalisasi eknomi menembus batas wilayah negara dan kedaulatan ekonomi yang dapat saja menjadi peluang atau ancaman. Digitalisasi tidak bisa dihindari, tetap permsalahan utamanya adalah bagaimana negara ini harus dapat merumuskan kebijakan agar masyarakat kita jangan hanya menjadi sapi perahan ...