Jurnal Teknologi Pertambangan
Vol 9, No 1 (2023): Juli 2023

Kajian Teknis Produksi Alat Muat Dan Alat Angkut Pada Tambang Andesit Di Anugerah Bumi Cilacap Desa Buluhpayung, Kecamatan Kesugihan, Kabupaten Cilacap, Provinsi Jawa Tengah

Mochamad Nabil (Unknown)
Nurkhamim Nurkhamim (Unknown)
Ketut, Gunawan (Unknown)
Shenny Linggasari (Unknown)
Aji Mawardi (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2023

Abstract

Anugerah Bumi Cilacap merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan andesit dengansistem tambang terbuka (surface mining) yang berada di Kecamatan Kesugihan, Kabupaten Banyumas,Provinsi Jawa Tengah. Target produk yang ditetapkan untuk alat muat dan alat angkut adalah 10.000BCM/bulan. Alat mekanis yang digunakan yaitu Excavator Komatsu PC 200 dan Dump Truck Toyota Dyna130HT.Dikarenakan hasil actual yang didapat belum mencapai target produktivitas dikarenakanproduktivitas alat angkut yang belum memenuhi target yaitu 9.271 BCM/bulan (7.29% belum tercapai) danalat muat 6.527 BCM/bulan (34,74% belum tercapai). Oleh karena itu perlu dikaji factor yang menyebabkanproduktivitas alat muat dan angkut agar dapat mendekati target produktivitas.

Copyrights © 2023