Jurnal Riset Manajemen dan Akuntansi (JURIMA)
Vol. 3 No. 1 (2023): April: Jurnal Riset Manajemen dan Akuntansi

ANALISIS PENGARUH PELATIHAN AKUNTANSI, SKALA USAHA DAN JENJANG PENDIDIKAN TERHADAP PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI PADA USAHA MIKRO KECIL MENENGAH: Studi Pada UMKM di Kota Semarang

Salim, Noor (Unknown)
Fadhila , Zati Rizka (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Apr 2023

Abstract

Penelitian ini bermasud untuk mengetahui sejau mana pengaruh pelatihan akuntansi, skala usaha dan jenjang pendidikan terhadap penggunaan informasi akuntansi pada usaha mikro kecil menengah. Objek dalam penelitian ini adalah pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah di lingkungan Kota Semarang. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode Random Sampling, yaitu teknik pengambilan sampel dari anggota populasi secara acak. Sampel yang diambil berjumlah 110 UMKM di Kota Semarang. Hasil Penelitian menyatakan bahwa 1) Pelatihan akuntansi berpengaruh positif signifikan terhadap penggunaan informasi akuntansni. 2) Skala usaha tidak berpengaruh terhadap penggunaan informasi akuntansi. 3) jenjang pendidikan berpengaruh positif signifikan terhadap penggunaan informasi akuntansi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jurima

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Riset Manajemen dan Akuntansi berfokus pada penerbitan artikel berkualitas tinggi yang didedikasikan untuk semua bidang Ilmu Manajemen dan Akuntansi. Jurnal ini diterbitkan 3 (tiga) kali dalam satu tahun yaitu Edisi April, Agustus, dan ...