Kendaraan yang digunakan oleh masyarakat sudah banyak sekali modelnya dan juga di acu agar bisa lebih modern lagi, nah disini Honda juga mulai merancang kendaraan barunya pada bulan juli tahun 2022 kemrin yakni yaitu Honda New Adv 160 Series, yang terdiri dari tipe abs dan juga cbs. dengan desain yang elegan, yang kemungkinan produk honda yang terbaru ini akan banyak menarik minat beli konsumen. Beberpa pertimbangan masyarakat sebelum memutuskan membeli produk ini ada beberapa faktor, yakni diantaranya ialah kualitas produk, harga dan juga beberapa hal lainnya, namun tidak dipungkiri bahwa kualitas produk dan harga menjadi faktor paling utama masyarakat dalam memutuskan keputusan pembelian atau tidaknya produk ini. Analisis regresi linier berganda menjadi metode penelitian paling tepat untuk penelitian ini dikarenakan penelitian ini menggunakan dua variabel dependen dan satu variabel inependen, juga bertujuan mengetahui pengaruh antar variabel yang diputuskan menjadi variabel penelitian.
Copyrights © 2023