Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 4 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research

Resiprocal Style Dalam Pembelajaran Smash Tenis Meja

Witri Suwanto (Universitas Tanjungpura)



Article Info

Publish Date
20 Sep 2023

Abstract

Penelitian ini berjudul “resiprocal style dalam pembelajaran pukulan smash tenis meja ” tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menerapkan metode resprocal pada pembelajaran pukulan smash tenis meja .Bentuk penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas dengan dua siklus yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi, refleksi, dan kesimpulan. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa SMP N 3 Kota Pontianak yang berjumlah 20 siswa, yaitu putri 5 orang dan putra 15 orang. Hasil peningkatan pembelajaran pukulan smash tenis meja diperoleh dengan cara membandingkan nilai observasi dengan awal tes sebelum tindakan yang dikenal dengan “pra siklus”. Aktivitas pembelajaran berjalan dengan baik dengan rata-rata nilai 75,33 dan ketuntasan siswa pada siklus I sebesar 65% dapat dikatakan belum tuntas, dan pada siklus II rata-rata nilai 79,63 dan ketuntasan siswa sebesar 85% dapat dikatakantuntas. 3) Peningkatan Hasil belajar Pukulan Smash Permainan Tenis Meja Melalui Pembelajaran Metode resiprocal Pada Siswa Kelas VIII B Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Kota Pontianak yaitu pada PTK siklus I kemampuan siswa memahami pembelajaran meningkat positif jika dibandingkan dengan sebelum PTK dan terus meningkat pada PTK siklus II dengan keterlaksanaan pembelajaran Pukulan Smash Permainan Tenis Meja Melalui Pembelajaran Metode Resiprocal siklus I dan II dengan kategori penilaian baik dan semua aspek terlaksana..

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...