Ministrate: Jurnal Birokrasi dan Pemerintahan Daerah
Vol 5, No 3 (2023): Birokrasi dan Pemerintahah di Daerah 12

Negoisasi Kepentingan dalam Penyelesaian Konflik Agraria Tentang Izin Pengelolaan Tanah (Surat Ijo) Pemkot Surabaya dalam Kerangka Advocacy Coalition Framework (ACF)

M. Satria Artha Wahab (Universitas Airlanggaa, Surabaya, Indonesia)



Article Info

Publish Date
27 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan kerangka Advocacy Coalition Framework (ACF) dalam menyelesaikan konflik Tentang Izin Pengelolaan Tanah (Surat Ijo). Penelitian berfokus pada Penggalian policy change and learning serta negosiasi kepentingan dalam perumusan kebijakan berguna untuk memetakan proses kompromi penguasa dan warga. Studi untuk menggali dan mendalami relasi aktor eksternal dan pemerintah daerah sebagai cerminan negara dalam proses pengakomodiran kepentingan koalisi masyarakat sipil yang terdampak kebijakan. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian kualitatif. Penelitian ini dibingkai dengan metode studi kasus. Penelitian dilakukan di instansi/perusahaan/kalangan akademisi/lembaga donor/parlemen serta kalangan masyarakat yang terlibat dan terdampak dalam proses perumusan kebijakan perencanaan pembangun di Kota Surabaya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ministrate

Publisher

Subject

Religion Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

Ministrate: Jurnal Birokrasi dan Pemerintah Daerah is an open access scholarly peer-reviewed journal written in either Indonesia or English which invariably publishes three times per a year in March, July, and November. Ministrate encourages academicians, researchers, professionals, and ...