eProceedings of Applied Science
Vol. 9 No. 5 (2023): Oktober 2023

Implementasi Kunci Pintar Berbasis IoT dengan Metode Keamanan Blockchain

Febrina, Mila (Unknown)
Darlis, Denny (Unknown)
Hartaman, Aris (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2023

Abstract

Abstrak— Pencurian merupakan kejahatan yang sering terjadi dalam lingkungan masyarakat. Berbagai cara yang dapat dilakukan untuk melakukan pencurian, salah satunya cara yaitu memasuki rumah melalui pintu. Pintu yang tidak memiliki sistem keamanan yang baik maka akan muda untuk dimasuki orang lian atau pembobolan yang nantinya dapat merugikan bagi pemilik rumah. Maka untuk itu akan di implentasikan smart lock atau kunci pintar menggunakan konsep IoT (Internet of Things). Dimana pada kunci pintar akan menggunakan solenoid door lock yang berfungsi pembuka atau penutup kunci pintu, sedangkan untuk prototype yaitu dengan raspberry pi. Raspberry pi akan membaca sinyal dari website yang didalamnya terdapat blockchain yang terhubung dengan internet. Dengan ini diharapkan dapat mempermudah pengguna dalam membuka kuci dan mengunci pintu melalui website dengan disediakanya tombol close dan open. Serta dapat menjaga keamanan pintu dengan menggunakan private blockchain sebagai sistem keamanan dalam kunci pintu pintar (smart lock).Kata kunci— IoT, blocknain, website, smart lock

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

appliedscience

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering

Description

Merupakan media publikasi proyek akhir keahlian vokasi lulusan Universitas Telkom. Karya tulis proyek akhir keahlian vokasi yang diunggah melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...