Jurnal Ekonomi Prioritas (JEKO)
Vol. 3 No. 3 (2023)

Pengaruh Pelatihan Kerja dan Penghargaan terhadap Kinerja Karyawan pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Makassar

Avelina Isa (stim-lpi makassar)
Pra Gemini (STIM LPI Makassar)
Monalisa (STIM LPI Makassar)



Article Info

Publish Date
17 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan kerja dan penghargaan terhadap kinerja pegawai. Objek penelitian   ini yaitu Dinas Penanaman modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu.Yang merupakan kantor pemerintah yang bergerak dibidang pelayanan pengerakan data yang menggunakan sampel dan metode dasar modal dan peleyanan terpadu satu pintu Makassar, dengan tujuan untuk mengetahui: (1). Apakah pelatihan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada dinas penanaman modal dan pelayanan terpadu satu pintu Makassar. Penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif. Pengumpulan data dengan menggunakan, kuesioner, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data meliputi tahapan pengumpulan data dan penarikan kesimpulan dan metode analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan  bahwa kepatuhan terhadap pedoman standar pelayanan public dikantor dinas penanaman modal dan pelayanan terpadu satu pintu Makassar.Pelatihan kerja  terbukti berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja pegawai . Demikain pula dengan penghargaan yang diterima pegawai, sangat mempengaruhi kinerja pegawai   lingkup Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota  Makassar.    

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

prioritas

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Other

Description

Jurnal Ekonomi Prioritas (JEKO) e-ISSN 3024-9724 yang dikelola dan diterbitkan oleh STIM LPI Makassar. JEKO sebagai media komunikasi dari berbagai kalangan yang memuat informasi hasil penelitian dan pemikiran konseptual di bidang Ekonomi, ilmu manajemen dan ilmu terkait lainnya. Untuk itu redaksi ...