SCHOULID: Indonesian Journal of School Counseling
Vol 5, No 3 (2020): SCHOULID : Indonesian Journal of School Counseling

Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa melalui Layanan Bimbingan Kelompok dengan Metode Problem Solving




Article Info

Publish Date
07 Dec 2020

Abstract

Motivasi belajar sangat penting diperlukan karena dengan adanya motivasi dan dorongan dari orang tua atau guru maka individu akan semanagat dalam melakukan kegiatan belajar dan tercapailah suatu kegiatan belajar yang lebih kondusif. Penelitian ini juga bertujuan meningkatkan motivasi belajar siswa melalui layanan bimbingan kelompok menggunakan metode problem solving,secara khusus tujuan penelitian ini adalah (1) mengethaui kondisi objektif motivasi belajar peserta didik sebelum di berikan layanan bimbingan kelompok, (2) mengetahui pelaksanaan metode problem solving dalam layanan bimbingan kelompok untuk meningkatkan motivasi belajar peserta didik, (3) mengetahui peningkatan motivasi belajar peserta didik setelah diberikan layanan bimbingan kelompok menggunakan metode problem solving.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

schoulid

Publisher

Subject

Humanities Health Professions Social Sciences

Description

SCHOULID: Indonesian Journal of School Counseling (ISSN-elektronict: 2548-3226 and ISSN-print: 2548-3234) first published in December 2016 is a peer-reviewed scientific International open access journal. The journal previously published by Indonesian Counselor Association and from Volume 2 issue 2 ...