Jurnal Point Equilibrium Manajemen dan Akuntansi
Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Point Equilibrium Manajemen dan Akuntansi

Pencatatan Dan Pelaporan Keuangan Menggunakan Sak Emkm Pada Umkm Di Kecamatan Pariaman Selatan (Studi Kasus Pada Umkm Kampung Apar Innovation Center)

Wahyuni EDT, Risa (Unknown)
Wardani, Rista (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Mar 2023

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk membuat pencatatan dan pelaporan keuangan yang dilakukan oleh UMKM Kampung Apar Innovation Center (KAIC). Untuk mengetahui pencatatan yang dilakukan UMKM Kampung Apar Innovation Center (KAIC) telah sesuai dengan penerapan SAK EMKM. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis pendekatan deskriptif. Penelitian ini dilakukan dengan beberapa tahapan yaitu, (1) pengumpulan data silakukan dengan wawancara dan observasi, (2) reduksi data, (3) penyajian data, penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sistem pencatatan keuangan pada UMKM Kampung Apar Innovation Center (KAIC) dicatat manual dan masih sangat sederhana, hal tersebut dikarenakan pemilik masih belum memahami cara menyusun laporan keuangan yang sesuai dengan standar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpema

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Point Equilibrium Manajemen dan AKuntansi merupakan jurnal yang menerbitkan dua kali salam setahun, yaitu pada bulan maret dan oktober. Fokus pada jurnal ini yaitu bidang keilmuan manajemen dan akuntansi maupun semua yang terkait ...