Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen
Vol 5 No 1 (2017): Jursima Vol. 5, No. 1, Mei 2017

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENYELEKSIAN POSISI GURU IDEAL MENGGUNAKAN METODE FUZZY MULTI CRITERIA DECISION MAKING (STUDI KASUS DI SMP MONDIAL BATAM)

Dedi Rahman Habibie (Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Dan Komputer GICI Batam)



Article Info

Publish Date
18 May 2017

Abstract

Guru merupakan salah satu komponen utama dalam proses pendidikan di sekolah, kesulitan yang dihadapi dalam menentukan guru ideal mengakibatkan sekolah tersebut menjadi tidak optimal dalam penggunaan sumber daya. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan guru ideal berdasarkan dari kriteria yang telah ditentukan.  Fuzzy MCDM dalam hal ini digunakan untuk penilaian secara numeris dan linguistic. Untuk penyeleksian guru ideal digunakan dengan proses integral, Input yang diperlukan dalam kasus ini yaitu kriteria dan alternatif, sementara output yang dihasilkan adalah nama guru yang terpilih paling ideal dalam penyeleksian guru ideal ini.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jursima

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal ini merupakan sarana untuk mempublikasikan hasil penelitian orisinil yang berhubungan dengan sistem informasi dan komunikasi, sistem komputer, manajemen informatika serta bidang-bidang terkait lainnya. Adapun ruang lingkup jurnal JURSIMA ini meliputi: Manajemen E-Business dan E-Commerce ...