Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 4 No. 6 (2023): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)

Pengaruh Pemahaman, Kualitas Pelayanan Dan Sosialisasi Pajak Terhadap Pelaporan E-SPT Oleh Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Pasar Rebo

Silvia Swasti (Universitas Advent Indonesia)
Judith T (Universitas Advent Indonesia)
Gallena Sinaga (Universitas Advent Indonesia)



Article Info

Publish Date
08 Dec 2023

Abstract

Penelitian bertujuan menilai sejauh mana Pemahaman, Kualitas Pelayanan, dan Sosialisasi Pajak mempengaruhi Pelaporan E-SPT oleh Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta. Metode penelitian yang diterapkan adalah kuantitatif dengan pengumpulan data primer. Alat analisis data yang diterapkan adalah SPSS versi 25. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Pemahaman Pajak, Kualitas Pelayanan Pajak, dan Sosialisasi Pajak secara signifikan mempengaruhi pelaporan E-SPT oleh wajib pajak orang pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama. Temuan ini memiliki implikasi bahwa upaya meningkatkan pelaporan E-SPT dapat ditingkatkan secara efektif dengan meningkatkan pemahaman wajib pajak terhadap pajak, peningkatan kualitas layanan pajak, dan peningkatan efektivitas sosialisasi pajak.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...