Jurnal Riset Akuntansi, Perpajakan dan Auditing
Vol. 1 No. 1 (2023): Juli

Analisis Tingkat Kesehatan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Dengan Metode Risk Basedbank Rating (RBBR) Tahun 2020-2021

Zulhendra (Unknown)
Caniago, Lifia (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk Tahun 2020-2021 ditinjau dari aspek keuangan dengan variabel Risk Based Bank Rating (RBBR). Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan subjek penelitian berupa PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk Tahun 2020-2021. Data diperoleh melalui teknik dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kesehatan bank dengan pendekatan Risiko (Risk-based Bank Rating) dengan cakupan penilaian meliputi faktor-faktor RGEC. Hasil penelitian menunjukkan bahwa selama 2020-2021 (1) Aspek Risk profile bank PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk Tahun 2020 berada dalam kondisi sehat dan LDR-2021 cukup sehat. (2) Aspek Earnings periode 2020-2021 berturut-turut berada dalam kondisi sangat sehat dengan baik nilai ROA maupun dengan perhitungan NIM. (3) Aspek Capital berturut-turut berada dalam kondisi sangat sehat. (4) Aspek Good Corporate Governance (GCG) memperhitungkan penilaian atas penerapan self assessment.  

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jrapa

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

urnal Riset Akuntansi, Perpajakan dan Auditing merupakan peer-reviewed journal yang mempublikasikan artikel-artikel ilmiah di bidang Akuntansi Keuangan, Akuntansi Manajemen, Akuntansi Pemerintahan, dan Manajemen ...