Sainteks: Jurnal Sain dan Teknik
Vol 5 No 1 (2023): Maret

Optimization of Distribution Costs with a Transportation Model in MSMEs making Tempe

Ardhini Rhisnu Fadylla (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Fahriza Nurul Azizah (Universitas Singaperbangsa)



Article Info

Publish Date
26 Mar 2023

Abstract

Penelitian operasional merupakan sebuah penerapan ilmiah menggunakan bantuan alat dan metode matematika dalam memecahkan suatu masalah. Model transportasi berhubungan dengan cara menentukan rencana biaya terendah dalam mengirimkan barang dari sejumlah titik ke sejumlah titik tujuan. Dalam pengiriman barang, UMKM masih kesulitan dalam menentukan biaya pasti dari pendistribusian, bahkan terkadang biaya pengiriman yang keluar jauh lebih tinggi dari perkiraan. Penelitian ini bertujuan yaitu sebagai bahan pertimbangan dalam memutuskan suatu keputusan dalam mengoptimalkan biaya distribusi di UMKM Pembuatan Tempe Cengkong. Dalam suatu persoalan distribusi, metode least cost dan metode modified distribution dinilai sebagai metode yang tepat untuk menyelesaikan permasalahan tersebut. Metode least cost digunakan untuk mendapatkan solusi awal dan metode modified distribution digunakan untuk mendapatkan solusi akhir. Hasil penelitian ini menunjukkan biaya optimal yang didapatkan ialah Rp. 9.523., dan proses hasil perhitungan ini dibantu dengan menggunakan software POM QM.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sainteks

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Decision Sciences, Operations Research & Management Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Sainteks is a scientific journal that publishes research papers encompassing all aspects of natural sciences, technology and engineering. This journal is published 2 (two) times a year (March and September) by the Faculty of Engineering UICM d/h UNBAR. The fields covered by the Sainteks Journal ...