Apostolos: Journal of Theology and Christian Education
Vol 3 No 1 (2023): May

KEHIDUPAN MEMULIAKAN TUHAN MENURUT 1 PETRUS 4:7-11

Ester Riyanti Supriadi (Program Pascasarjana Institut Agama Kristen Negeri Kupang)



Article Info

Publish Date
03 Apr 2023

Abstract

Tulisan ini secara khusus hendak memberikan sebuah pemahaman dan penerapan tentang bagaimana orang percaya seharusnya memiliki kehidupan yang memuliakan Tuhan menurut 1 Petrus 4:7-11. Penulis melakukan penulisan dengan pendekatan kualitatif yaitu metode observasi dengan pendekatan deskriptif analitis berdasarkan hermeneutik yakni interpretasi teks dengan analisis tekstual untuk mendapatkan makna dari teks. Sehingga dapat diketahui bahwa Kehidupan memuliakan Tuhan adalah cara perseorangan maupun kelompok orang percaya yang menunjukkan kemuliaan Tuhan melalui doa yang benar, mengasihi dengan tulus, dan melayani sesuai karunia yang dianugerahkan agar kemuliaan Tuhan dinyatakan menjelang kedatangan Tuhan dengan semakin bersatu sekalipun dalam penderitaan. Memuliakan Tuhan itu sendiri berarti sikap hati dan tindakan yang benar di hadapan Tuhan setiap saat untuk selalu menampilkan Kristus. Namun, masih banyak kehidupan orang percaya yang belum secara optimal memuliakan Tuhan baik setelah pandemic covid-19 saat ini maupun di masa sebelumnya yang hidup sesuai dengan pola-pola ilahi yang dibenarkan dalam Kitab Suci, salah satunya yang terdapat dalam 1 Petrus 4:7-11.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

apos

Publisher

Subject

Religion Humanities Social Sciences Other

Description

Apostolos Journal of Theology and Christian Religious Education invites scholars, researchers, and students to contribute the results of their studies and research in fields related to 1. Contemporary Theology 2. Church History 3. Christian Education a. Childrens Education b. Teenagers Education c. ...