Liquidity : Jurnal Ilmu Manajemen dan Bisnis
Vol 1 No 2 (2023): JULI 2023

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MAKANAN DAN MINUMAN PADA KEDAI RAJAYA KOTA MAKASSAR

Muh. Rijal Muh. Rijal (Universitas Muhammadiyah Makassar)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk dan harga terhadap Keputusan pembelian di kedai Rajaya Kota Makassar. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Data penelitian ini diperoleh dari metode penyajian data dari hasil tanggapan responden (kuesioner), serta hasil penelitian lainnya yang relefan dengan objek yang diteliti, metode analisis menggunakan regresi linear berganda. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa 1).Kualitas produk berpengaruh negative terhadap Keputusan pembelian pada Kedai Rajaya Dimana koefisien variabel sebesar -0,147 dengan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 (0.00<0.05). 2).Harga Tidak terdapat pengaruh terhadap kepuasan pelanggan pada Kedai Rajaya Dimana variabel harga mempunyai Tingkat signifikansi 0.358>0.05

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

liquidity

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Liquidity Jurnal Ilmu Manajemen Bisnis menerbitkan dan menyebarluaskan hasil penelitian pemikiran, dan kajian ilmiah atau kajian kritis-analitis yang memberikan sumbangan pada pemahaman, pengembangan teori serta aplikasinya di Indonesia baik dalam skala lokal maupun nasional di bidang Manajemen ...