Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 5 No. 1 (2024): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)

Pengaruh Personal Selling Dan Digital Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Polis Asuransi PT BNI Life Insurance Cabang Denpasar

Putra, Bariocha Benaya Brendana (Unknown)
Trianasari, Trianasari (Unknown)
Telagawathi, Ni Luh Wayan Sayang (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Feb 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Personal Selling dan Digital Marketing terhadap Keputusan Pembelian. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah PT BNI Life Cabang Denpasar. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 sampel. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dan sebelumnya dilakukan pengujian instrumen dan uji asumsi klasik untuk keakuratan hasil analisis regresi dengan program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Personal Selling berpengaruh positif signifikan terhadap Keputusan, Digital Marketing berpengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian,dan Personal Selling dan Digital Marketing berpengaruh secara simultan terhadap Keputusan Pembelian polis.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...