Jurnal Inovasi Pengabdian Masyarakat
Vol 1, No 1 (2023): Jurnal Inovasi Pengabdian Masyarakat

Bimbingan Dan Pelatihan Pembuatan Laporan Keuangan Harian Menggunakan Aplikasi Android Untuk Tim Dasa Wisma Cipayung Jakarta Timur

Jenih, Jenih (Unknown)
Sugiarso, Tony (Unknown)
Nurhastuti, Tiwi (Unknown)
Suwarni, Suwarni (Unknown)
Bayu, F.A. Ricky (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2023

Abstract

Pemanfaatan perkembangan teknologi menjadi pendukung keberhasilan dalam semua sektor terlebih setelah memasuki era new normal pasca wabah Covid 19 masyarakat disadarkan dan dipaksa untuk memanfaatkan teknologi dalam semua sektor di mana semua dapat diakses dalam genggaman tangan melaui telepon genggam cerdas. Memasuki era new normal pasca wabah Covid 19 masyarakat perlu mengelola keuangan dengan baik, dalam hal ini membuat masyarakat terutama para tim Dasa Wisma (Dawis) Kelurahan Cipayung perlu adanya catatan pemasukan dan pengeluaran biaya sehari-hari sehingga memudahkan dalam mengelola keuangan saat ini tim Dawis Cipayung dalam mengelola pencatatan keuangan masih menggunakan buku catatan harian. Peluang inilah yang dimanfaatkan Fakultas Teknologi Informasi Universitas Respati Indonesia untuk melakukan pengabdian kepada masyarakat dalam bimbingan dan pelatihan kepada para tim Dawis Cipayung untuk mencatat pemasukan dan pengeluaran sehari-hari dalam bentuk digital melalui telepon genggam cerdas Android. Kata kunci : catatan, keuangan, harian, android

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIPM

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

The purpose of publishing this journal is to disseminate conceptual thoughts or ideas as well as research results that have been achieved in the field of public services. Jurnal Inovasi Pengabdian Masyarakat, specifically focuses on the main problems in the development of public service science as ...