Academica
Vol 6, No 2 (2014): Academiva vol. 6 No. 2 Tahun 2014

KEBERADAAN DAN TANGGAPAN PEMERINTAH DALAM PENGOPERASIAN DOKA DI KOTA PALU

KISMARSILAH, KISMARSILAH (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 May 2015

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membahas keberadaan dan tanggapanpemerintah dalam pengoperasian Doka, juga melihat kegunaan para kusiryang diadakan. Oleh karena itu permasalahan yang diangkat adalahbagaimana keberadaan doka dan apa tanggapan pemerintah terkaitpengoperasian Doka di kota Palu.Metode penelitian yang digunakan secarakuantitatif, dengan sifatnya deskritif. Informasi dipilih secara profektifsampling dengan informasi sebanyak enam orang dan pengumpulan datasecara objektif dengan wawancara mendalam.Hasil penelitian menunjukanbahwa Doka sebagai alat transportasi lokal (tradisional) masih dipakai selainuntuk melestarikan budaya juga dipakai orang adu kecepatan Doka dan lombarias Doka dalam acara tertentu. Pemerintah mengapresisasi akan hal itu danmemberi solusi tertentu dalam mengatur trayek dan lalu lintas dan memberihadiah-hadiah dalam setiap perlombaan yang diadakan.Key words: Doka, Pemerintah, Kelestarian

Copyrights © 2014