Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)

Pembuatan Aplikasi Wedding Organizer Berbasis Web Dengan Metode Prototype

Ginanjar, Agung (Unknown)
Tundjungsari, Vitri (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Industri wedding organizer terus berkembang dengan peningkatan permintaan akan layanan perencanaan pernikahan yang efisien dan mudah diakses. Dalam menjawab tantangan ini, pengembangan aplikasi wedding organizer berbasis web menjadi penting, memberikan web bagi calon pengantin untuk mengatur pernikahan mereka dengan lebih mudah. Mengingat pertumbuhan pesat industri pernikahan dan kebutuhan akan solusi perencanaan yang efisien, aplikasi ini dirancang untuk memudahkan calon pengantin dalam mengatur dan mengkoordinasikan pernikahan mereka. Metodologi yang digunakan adalah metode Prototype, yang melibatkan proses iteratif pembuatan, pengujian, dan penyempurnaan berdasarkan umpan balik pengguna. Aplikasi yang dikembangkan berhasil memenuhi kebutuhan dasar pengguna dengan menyediakan fitur penting seperti pencarian vendor, perbandingan paket, dan manajemen transaksi. Hasil penelitian menunjukkan efektivitas aplikasi dalam menyederhanakan proses perencanaan pernikahan, sekaligus membantu vendor dalam memperluas jangkauan pasar mereka. Kesimpulannya, aplikasi ini menunjukkan potensi yang signifikan dalam memperbaiki pengalaman perencanaan pernikahan, baik untuk calon pengantin maupun penyedia jasa pernikahan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...