Jurnal Bisnis dan Manajemen (JURBISMAN)
Vol. 2 No. 2 (2024): Jurnal Bisnis dan Manajemen (JURBISMAN)

Analisis Peran Shift Kerja, Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan di PT. Matahari departemen Store IP Palembang

Dewi Paramita (Unknown)
Bambang Santoso (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 May 2024

Abstract

Penelitian ini mengadopsi data kualitatif, yang terdiri dari narasi dan gambaran visual daripada sekadar data numerik. Dalam konteks ini, data dikumpulkan melalui data analisis dan pertanyaan untuk memperoleh pemahaman yang komprehensif tentang fenomena yang sedang diteliti. Dalam penulis karya ilmiah, penulis melakukan penelitian menggunakan metode wawancara dan observasi pada tanggal 05 Mei 2024 dengan beberapa spg yang ada di matahari ip dan salah satu staff supervisor yang ada dilantai 1, untuk mendapatkan data, hasil kerja karyawan yang bertujuan dapat dideskripsikan, dibuktikan, dikembangkan, dan menemukan hasil pengetahuan, teori untuk bisa melihat kinerja karyawan matahari terhadap shift kerja dan lingkungan kerja.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jurbisman

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal Bisnis dan Manajemen (JURBISMAN) adalah kumpulan jurnal, artikel, ide, konsep, teori dan hasil penelitian dari berbagai bidang yang berkaitan dengan lingkup Manajemen Pemasaran, Manajemen Keuangan, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Bisnis, Manajemen Strategi dan Kewirausahaan. Jurnal ...