SARGA
Vol. 18 No. 1 (2024): January 2024

Konektivitas Ruang Terbuka Hijau Aktif pada Taman Kota di Pekalongan: Active Green Open Space Connectivity in Pekalongan Urban Park

Rhisa Aidilla Suprapto (Amikom University)
Yusril Akhmad Hudhanto (Universitas Amikom Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2024

Abstract

Upaya pengembangan Ruang Terbuka Hijau tersebut akan berpotensi menjadi jejaring ruang publik yang juga akan meningkatkan kualitas iklim mikro suatu kota. Bahkan jejaring ruang publik yang ditunjukkan dengan adanya konektivitas antara satu ruang dan lainnya juga dapat memperkuat identitas Kota Kreatif. Keberadaan jejaring ruang publik dapat memfasiltasi kebutuhan ruang rekreasi di tengah padatnya Kota Pekalongan. Kajian terkait konektivitas jejaring ruang publik di Kota Pekalongan belum pernah dilakukan, sehingga studi untuk mengetahui bagaimana keterhubungan dari kelima taman kota tersebut belum diketahui. Hal ini yang mendorong peneliti untuk melakukan observasi lebih lanjut guna mengetahui bagimana konektivas jejaring antara ruang publik tersebut.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

sarga

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

SARGA: Journal of Architecture and Urbanism, Journal of interdisciplinary studies in Architecture and Urbanism requires minimal justification. At a time when architecture and urban planning are undergoing substantial changes with the corresponding reconversion of the nature of professional and ...