IPSIKOM
Vol 11, No 2: Desember 2023

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI IT HELPDESK BERBASIS WEBSITE PADA DEPARTEMEN MIS PT XYZ

Ruliyana, Ruliyana (Unknown)
Adiyanto, Adiyanto (Unknown)
winanti, winanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 May 2024

Abstract

Dalam lingkup kerja di departemen MIS pada PT. XYZ, teknologi informasi untuk semua karyawan sangat banyak manfaatnya. Sering sekali ditemukan berbagai keluhan yang dialami karyawan terutama dalam hal pelaporannya tidak terprosedur sehingga menganggu peran kerja staff IT. Dibutuhkan divisi helpdesk yang berfungsi sebagai lapisan pertama yang harus dihubungi oleh karyawan bila mereka mendapatkan masalah/gangguan jaringan ataupun laporan lain yang terkait dengan IT. Guna mendukung proses tersebut penulis merancang aplikasi helpdesk yang memiliki fungsi penginputan keluhan karyawan, pencatatan proses penanganan pertanyaan dan keluhan dari karyawan, menyimpan dan mengolah informasi dari karyawan dalam database yang nanti nya bisa menjadi data pengembangan dan perbaikan untuk mencegah gangguan terulang

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ipsikom

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM) diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM), Universitas Insan Pembangunan Indonesia sejak Juni 2013. IPSIKOM memuat naskah hasil-hasil penelitian di bidang Sistem Informasi dan Ilmu Komputer. IPSIKOM berkomitmen untuk memuat ...