Journal of Regional Economics and Development
Vol. 1 No. 3 (2024): May

Analisis Dinamika Ketimpangan Ekonomi terhadap Era Globalisasi di Indonesia

Nurrohim, M Dwi (Unknown)
Aghil, M Syahril (Unknown)
Alazhari, M Aslam (Unknown)
Fahrezi, M Haqi (Unknown)
Fadilla, Arif (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 May 2024

Abstract

Ketimpangan ekonomi di Indonesia disebabkan oleh kurangnya peluang kerja, rendahnya pendidikan dan keterampilan, serta infrastruktur yang buruk. Globalisasi telah membawa tantangan dan peluang baru yang memerlukan pemahaman mendalam untuk mengatasinya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan studi literatur. Hasil dari penelitian ini mengungkapkan bahwa globalisasi berdampak pada peningkatan ketimpangan ekonomi di indonesia melalui pertumbuhan produksi yang kurang merata. Studi ini menyimpulkan bahwa ketimpangan yang disebabkan oleh globalisasi di indonesia terjadi akibat tingginya pengangguran, kurang nya pendidikan, dan infrastruktur yang kurang memadai. Dengan Pembangunan diberbagai bidang dan penggunaan sumber daya manusia secara optimal menjadi penting untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jred

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal of Regional Economics and Development (3031-3937) publishes original research that examines the economic, social, and environmental dimensions of regional development. The journal welcomes submissions from a wide range of disciplines, including economics, geography, planning, and public ...