Indonesian Journal of Management Studies
Vol. 1 No. 1 (2022): Terbitan Pertama Agustus Tahun 2022

Pasar Uang dalam Tinjauan Perspektif Islam

Asri Jaya (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia)
Abdul Wahab (Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Makassar, Indonesia)
Muhtar Lutfi (Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Makassar, Indonesia)



Article Info

Publish Date
16 Aug 2022

Abstract

Dalam bidang perbankan, pasar uang merupakan sarana transaksi antar bank yang kekurangan atau kelebihan likuiditas. Di pasar uang, aplikasi masih menggunakan bunga sebagai alat untuk menghasilkan keuntungan. Namun saat ini pasar uang sudah ada berdasarkan prinsip syariah, dan telah mendapat legalitas fatwa Dewan Syariah Nasional (DSN) No. 37 tentang pasar uang antar bank dengan prinsip syariah sebagai solusi bagi kedua belah pihak. perbedaan mendasar terletak pada mekanisme penerbitan dan sifat instrument itu sendiri, pada pasar konvensional, instrument yang diterbitkan adalah instrument utang yang dijual dengan diskon dan didasarkan pada perhitungan bunga, sedangkan pasar uang syariah mekanisme penerbitan dan sifat instrumennya berdasarkan prinsip-prinsip syariah.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ijms

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Focus and Scope Subject Coverage Finance 1. Accounting Theory and Practice 2. Banking and Financial Institutions 3. Business Risk and Venture Capital 4. Economics 5. Financial Accounting and Investment Analysis 6. Risk Management and Internal Control 7. Islamic Finance and Sharia Banking 8. ...