Jurnal Kajian Budaya dan Humaniora (JKBH)
Vol 4 No 2 (2022): Jurnal Kajian Budaya dan Humaniora (JKBH), Juni 2022

PENINGKATAN PEMAHAMAN DAN PENERAPAN PERTANIAN ORGANIK DI DESA JAGABAYA, KECAMATAN CIMAUNG, KABUPATEN BANDUNG: PENINGKATAN PEMAHAMAN DAN PENERAPAN PERTANIAN ORGANIK DI DESA JAGABAYA, KECAMATAN CIMAUNG, KABUPATEN BANDUNG

Amien, Suseno (Unknown)
Widayat, Dedi (Unknown)
Wicaksana, Noladhi (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jun 2022

Abstract

Komoditas Padi merupakan salah satu komoditas andalan di Desa Jagayabaya, Kecamatan Cimaung Kabupaten Bandung. Kesadaran masyarakat akan pentingnya bahan pangan organik terus meningkat. Keterbatasan pengetahuan pertanian organik dan penerapannya di Desa Jagabaya telah mendorong dilaksanakannya pengabdian masyarakat untuk meningkatkan pemahaman dan pengetahuan pertanian organik termasuk pembuatan pupuk cair organik untuk meningkatkan produksi pangan organik khususnya padi. Metode partisipatif digunakan untuk melibatkan mitra secara aktif dalam pelaksanaan pemahaman dan penerapan pertanian organik. Tahap-tahap pelaksanaan terdiri dari sosialiasi kegiatan, wawancara, penyuluhan, diskusi, dan praktek. Hasil kegiatan terjadi peningkatan ilmu, pengetahuan dan teknologi pertanian organik, cara pembuatan pupuk cair organik serta penerapannya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jkbh

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

Jurnal Kajian Budaya dan Humaniora (JKBH) adalah Jurnal yang menyajikan artikel-artikel ilmiah hasil penelitian dan hasil kajian di bidang adat, aksara, bahasa, filologi, sejarah, sastra, tradisi, sosiohumaniora, dan budaya secara multidisiplin. Terbit 3 kali dalam setahun, setiap Februari, Juni, ...