Jurnal Ekonomi Trisakti
Vol. 3 No. 1 (2023): April

ANALISIS PENGARUH INFLASI, INDEKS HARGA KONSUMEN, JUB, DAN KURS TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI PADA TAHUN 2013 - 2021

Yohana Christy Kunthi (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Trisakti)
Syafri Mandai (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Trisakti)
Syofriza Sofyan (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Trisakti)



Article Info

Publish Date
16 Jan 2023

Abstract

Penelitan ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Indeks Harga Konsumen (IHK), Inflasi, JUB, dan Nilai Tukar (Kurs) terhadap Pertumbuhan Ekonomi. Penelitian ini menggunakan metode yang bersifat kuantitatif dengan mengambil sampel yang terdaftar di Website resmi Bank Indonesia, Badan Pusat Statistik, dan Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Model Dinamis dengan menggunakan model Error Correction Model (ECM) pada Software Eviews 10. Untuk periode yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 9 tahun mulai dari tahun 2013-2021. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dalam estimasi jangka panjang, seluruh variabel independen yaitu Harga Konsumen (IHK), Inflasi, JUB, dan Nilai Tukar (Kurs) berpengaruh terhadap Pertumbuhan Ekonomi. Sedangkan dalam estimasi jangka pendek hanya terdapat variabel JUB yang berpengaruh terhadap Pertumbuhan Ekonomi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jet

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Trisakti (JET) has been published by Lembaga Penerbit Fakultas EKonomi dan Bisnis (LPFEB). JET is a journal for publication of undergraduate (S1) and Applied (D4) students, students of the Faculty of Economics and Business (FEB) as well as students outside of FEB and General Affairs. ...