Bandung Conference Series: Pharmacy
Vol. 3 No. 2 (2023): Bandung Conference Series: Pharmacy

STUDI LITERATUR AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN GAHARU (Aquilaria Sp.) TERHADAP BAKTERI GRAM POSITIF DAN BAKTERI GRAM NEGATIF

Gina Kurniawati (Prodi Farmasi, Fakultas MIPA)
Thyazen Abdo Hizam Alhakimi (Unknown)
Yani Lukmayani (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jan 2024

Abstract

Abstract. Infectious diseases are still the main problem with the high morbidity rate and even cause death, one of which is in Indonesia. Agarwood (Aquilaria Sp.) is one plant that has potential as an antibacterial. This research is in the form of library search using the Systematic Literature Review (SLR) method. This study aims to determine the antibacterial activity of gaharu leaf extract (Aquilaria Sp.) against gram-positive and gram-negative bacteria, to determine the active compounds contained in gaharu leaf extract which have potential as antibacterial. Based on the results of a literature search, gaharu leaf extract (Aquilaria Sp.) can inhibit gram-positive bacteria and gram-negative bacteria, namely Staphylococcus aureus, Streptococcus sobrinus, Eschericia coli, Proteus mirabilis, and Salmonella typhi. Compounds that have potential as antibacterial are flavonoids and tannins. Keywords: Antibacterial activity, antibacterial agarwood leaf extract, gram positive and gram negative bacteria Abstrak. Penyakit infeksi masih menjadi masalah utama terhadap tingginya angka kesakitan bahkan hingga menimbulkan kematian salah satunya di Indonesia. Gaharu (Aquilaria Sp.) merupakan salah satu tanaman yang memiliki potensi sebagai antibakteri. Peneletian ini merupakan berupa penelusuran pustaka menggunakan metode Systematic Literature Review (SLR). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antibakteri ekstrak daun gaharu (Aquilaria Sp.) terhadap bakteri gram positif dan bakteri gram negatif, untuk mengetahui senyawa aktif yang terkandung pada ekstrak daun gaharu yang memiliki potensi sebagai antibakteri. Berdasarkan hasil penelusuran pustaka ekstrak daun gaharu (Aquilaria Sp.) dapat menghambat bakteri gram positif dan bakteri gram negatif yaitu Staphylococcus aureus, Streptococcus sobrinus, Eschericia coli, Proteus mirabilis, dan Salmonella typhi. Senyawa yang memiliki potensi sebagai antibakteri yaitu flavonoid dan tanin. Kata Kunci: Aktivitas antibakteri, antibakteri ekstrak daun gaharu, bakteri gram positif, bakteri gram negatif

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

BCSP

Publisher

Subject

Chemistry Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Bandung Conference Series: Pharmacy (BCSP) menerbitkan artikel penelitian akademik tentang kajian teoritis dan terapan serta berfokus pada Farmasi dengan ruang lingkup Airlock system Kanker, Alcohol, Antelmintik, Antigastritis drugs, Antioksidan, Artemia franciscana, Ascaris suum, Cacing babi ...