Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research
Vol 8 No 1 (2024): JISAMAR (December-February 2024)

Library Administration System Design Using Design Thinking at SMPN 4 West Karawang

Rostiani, Yeny (Unknown)
Priatna, Apit (Unknown)
Herlina, Herlina (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Jan 2024

Abstract

Perpustakaan sebagai bagian dunia pendidikan mempunyai peranan yang sangat penting dalam memperluas wawasan dan pengetahuan peserta didik. Seperti halnya sekolah lainnya, SMP N 4 Karawang Barat memiliki perpustakaan yang menyediakan berbagai macam literasi berupa buku dan media pustaka lainnya. Proses administrasi perpustakaan SMP N 4 Karawang Barat yang saat ini berjalan, masih menggunakan sistem konvensional sehingga menimbulkan masalah pada administrasi perpustakaan. Penelitian ini bertujuan memberikan rekomendasi berupa desiain sistem administrasi dengan mengidentifikasi permasalahan kebutuhan informasi yang terdapat pada administrasi perpustakaan SMP N 4 Karawang Barat dengan menggunakan metode Metode Penelitian Desain Science Research Methodology (DSRM) yang menerapkan pendekatan pemikiran desain. Hasil dari penelitian ini merupakan desain sistem administrasi perpustakaan yang dirancangan dengan menggunakan tools figma

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jisamar

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

JISIMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), terbit empat kali setahun pada bulan Februari, Mei, Agustus dan November, memuat naskah hasil pemikiran dan hasil penelitian di bidang Teknologi Informasi, Sistem Informasi, Sistem Informasi Manajemen, Sistem ...