Ethics and Law Journal: Business and Notary
Vol. 2 No. 1 (2024)

Kualitas Pelayanan Perpanjangan SIM dalam Aplikasi Digital Korlantas Polri Melalui Fitur Layanan SIM Nasional Presisi (SINAR) di Kepolisian Resor Kota Denpasar

Nabila Irdha Az-Zahra (Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Udayana)
I Putu Dharmanu Yudartha (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Udayana)
Kadek Wiwin Dwi Wismayanti (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Udayana)



Article Info

Publish Date
18 Feb 2024

Abstract

Digital government transformation in bureaucracy can improve interaction between government and society, simplifying two-way communication so as to increase public efficiency. The Precision National SIM Service (SINAR) is a technological breakthrough in the industrial revolution 4.0 amidst the Covid-19 pandemic. This service is national, so that all SIM Administration Units (SATPAS) in Indonesia can implement this innovation. This research uses a qualitative approach. Using Primary and Secondary data sources. This research used a purposive sampling technique. The Driving License Administration Organizing Unit (SATPAS) plays a role in providing services to the community in terms of driving license services. The indicators contained in the theory of Public Service Quality proposed by Fitzsimmons in Zaenal Mukarom & Muhibidin (2015), namely: (1) physical evidence (tangible) (2) reliability (3) response (responsiveness) (4) guarantee (assurance) and (5) empathy (empathy) Based on the results of research regarding the quality of SIM extension services in the National Police Traffic Corps Digital application through the National Precision SIM (SINAR) service feature at the Denpasar Police Station, it is not fully running optimally, so it requires improvements in terms of service applications . Abstrak Transformasi digital government dalam birokrasi dapat meningkatkan interaksi antar pemerintah dan masyarakat, menyederhanakan komunikasi dua arah sehingga agar dapat meningkatkan efisiensi publik. Layanan SIM Nasional Presisi (SINAR) merupakan terobosan teknologi revolusi industry 4.0 ditengah pandemic Covid-19. Layanan ini bersifat nasional, sehingga seluruh Satuan Penyelenggara Administrasi SIM (SATPAS) yang ada di Indonesia dapat menerapkan inovasi iniPenelitian ini menggunakan pendekatan kualititatif. Menggunakan sumber data Primer dan Sekunder. Dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Satuan Penyelenggara Administrasi Surat Izin Mengemudi (SATPAS) berperan dalam pelaksanaan pemberian pelayanan kepada masyarakat dalam hal pelayanan SIM. Adapun indikator yang terdapat dalam teori Kualitas Pelayanan Publik yang dikemukakan oleh Fitzsimmons dalam Zaenal Mukarom & Muhibidin (2015), yaitu: (1) bukti fisik (tangible) (2) kehandalan (reliability) (3) tanggapan (responsiveness) (4) jaminan (assurance) serta (5) empati (empathy)Berdasarkan dari hasil penelitian terkait kualitas pelayanan perpanjangan SIM dalam aplikasi Digital Korlantas Polri melalui fitur layanan SIM Nasional Presisi (SINAR) di Polresta Denpasar belum sepenuhnya berjalan dengan optimal, sehingga membutuhkan peningkatan dari segi aplikasi layanan. Kata Kunci: Digital Government, SATPAS, SIM Nasional Presisi, Kualitas Pelayanan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

eljbn

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

The Ethics and Law Journal: Business and Notary (ELJBN) is a scholarly publication dedicated to exploring the intersection of ethics, law, business, and notarial practices. Our journal aims to provide a platform for researchers, academics, legal professionals, and practitioners to contribute to the ...